Selasa, 03 April 2012
SIFAT CHIBI MENURUT Catz Records
♥ FELLY : Suara-nya yang lucu,Semangat membara,Ramah,dan yang paling luar biasa?Kecintaan Felly sama anggota keluargaaa,ciamikkkk!
♥ ANGEL : Karena celetuk celetukan spontannya sering membuat kita ketawa,cara ngomongnya yg lucu,wajah yg cantik,serta jago bgt ngedance!
♥ ANISA : Kepribadiannya yang luar biasa,pantang menyerah,suara yang bagus dan ke-lugu-an nya yang membuat kita tertawa tapi kagum *POKE Anisa ChiBi Official
♥ CHERLY : The real leader!energi & smangatnya sperti g ada habisnya,karakter vocal yg kuat,humoris,dan mmpu menularkan smangatnya ke smua org
♥ CHRISTY : Kualitas vocalnya?EMAS! , Ambisi yang kuat,wajah yang imut dan tubuh yg gemulai semakin memperkuat kesatuan mereka di Cherrybelle
♥ DEVI : Another golden voice in Cherrybelle!inget waktu Devi memulai "Jingle Bells Rock" di acara RCTI natal kemarin?
♥ GIGI : Karakter-nya sungguh kuat dan yang special?MULTITALENTED! Nanyi,Main Gitar,Main Piano,Dance,Rap semua di babat habis sama gigi!
♥ WENDA : Sifat keingintahuan yang tinggi & pantang menyerah.Wajah oriental,cantik (ini pasti),dan penguasaan bahasa nya OKE punya!
♥ RYN : Wajah Ryn jepang banget,mirip boneka,pribadi yang ramah dan misterius, seyumnya lebar kalo lagi ketawa dan apalagi?Memukau.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar